Peluang Kerja Lulusan Sastra Inggris
Peluang Kerja Lulusan Sastra
Inggris -
Seiring perkembangan jaman yang begitu cepat, bahasa inggris menjadi bahasa
internasional yang digunakan oleh orang di seluruh dunia. Karena banyak orang
memakai bahasa ini, membuat lulusan sastra inggris sangat diperlukan dalam
dunia kerja.
Salah satu alasan mengapa
bahasa inggris menjadi internasional karena merupakan bahasa tertua yang ada
dan bahasa inggris mengalami
perkemabangan kosa kata yang sangat pesat sekali. Lulusan sastra inggris ini
akan mendapatkan gelar S.S Sarjana Sastra. Dan berikut ini merupakan prospek
kerja sastra inggris yang perlu anda ketahui.
Penulis/Writer
Dengan kemampuan bahasa
inggris yang dimilikinya, tentu saja lulusan sastra inggris bisa menjadi
penulis novel maupun artikel bahasa inggris untuk majalah, konten website,
surat kabar dan masih banyak lagi.
Dosen
Sastra Inggris
Menjadi dosen sastra inggris
merupakan pilihan tepat untuk lulusan ini, dengan menamatkan terlebih dahulu
program magister. Sehingga peluang untuk menjadi dosen masih sangat terbuka
lebar seiring lowongan kerja untuk lulusan bahasa inggris masih sangat banyak.
Penerjemah
Bahasa
Dengan kemampuan berbicara
yang fasih dalam bahasa inggris tak heran peluang penerjemah bahasa asing masih
sangat dibutuhkan, baik dalam lingkup pemerintahan maupun dalam dunia
internasional.
Wartawan
Berbagai liputan yang bisa
diambil baik menulis artikel koran, dan berita - berita televisi bisa dilakukan
oleh lulusan sastra inggris. Selain itu lulusan yang bekerja di bidang media
ini juga berpeluang menjadi editor dalam penulisan bahasa yang ada dalam sebuah
berita dan informasi.
Tempat
Kuliah Sastra Inggris
Untuk tempat perkuliahan
jurusan sastra inggris, baik perguruan tinggi negeri dan swasta yang ada di
Indonesia. Selain itu peminat sastra inggris sangat banyak sekali antara lain
Sastra Inggris UI, Sastra Inggris UGM, Sastra Inggris UNPAD, dan masih banyak
lagi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar